Soal Olimpiade Sains Tingkat Kabupaten/Kota 2016 Dilengkapi Kunci Jawaban

Soal Olimpiade Sains Tingkat Kabupaten/Kota 2016 Dilengkapi Kunci Jawaban-Buat temen yang lagi membutuhkan soal soal untuk persiapan dan pemantapan siswanya pada perhelatan Olimpiade Sains tingkat Kabupaten / Kota, berikut akan ditampilkan tautan untuk mengunduh berkas kumpulan soal olimpiade sains tingkat kabupeten/kota tersebut. Soal olimpiade sains tersebut terdiri dari soal OST Kimia, Fisika dan Kebumian. Serta kumpulan jawaban soal Olimpiade Sains Tingkat Kabupaten/Kota yang terdiri dari jawaban soal OST Biologi, Ekonomi, Astronomi, Geografi, Matematika, dan Informatika.

Kumpulan soal olimpiade sains tingkat Kabupaten / Kota ini saya dapatkan dari blognya pak Urip, yang merupakan Guru Kimia dari Borneo, Kalimantan. Di blognya yang beralamat di www.urip.info ini  teman-temen bisa mendapatkan bahasan menarik seputar mata pelajaran Kimia yang dikupas tuntas, dia temen guru online paforite saya (maaf bukan promosi tapi asli). untuk soal yang mau di unduh silahkan temen melihatnya dibagian tengah posting ini, dan silahkan langsung di unduh saja.
Soal Olimpiade Sains Tingkat Kabupaten/Kota 2016 Tingkat SMA/MA Dilengkapi Kunci Jawaban

Berikut soal soal Olimpiade Sains tahun 2016 tingkat Kab/Kota:
(1). Soal Olimipade Sains Tingkat Kab/Kota mata pelajaran Kimia - unduh
(2). Soal Olimipade Sains Tingkat Kab/Kota mata pelajaran Fisika - unduh
(3). Soal Olimipade Sains Tingkat Kab/Kota mata pelajaran Kebumian - unduh 

Berikut kunci jawaban soal olimpiade sains 2016:
(1). Soal bidang Biologi - unduh
(2). Soal bidang ekonomi - unduh
(3). Soal bidang Astronomi - unduh
(4). Soal bidang Geografi - unduh
(5). Soal bidang matematik - unduh
(6). Soal bidang inforamsi dan komputer - unduh

Dan akhirnya semoga saja kumpulan Soal Olimpiade Sains Tingkat Kabupaten/Kota tahun 2016 ini bermanfaat untuk semuanya, tentu bilkhusus untuk para Guru sesuai bidang mata pelajaran yang di Olimpiadekan, dan Guru yang tahun ini menjadi mentor/tentor bagi para siswa siswi berprestasi di sekolahan masing-masing yang akan mewakili Sekolah dan Kabupatennya menuju Olimpiade tingkat selanjutnya.